Hi Gojekers,
Kirim paket ke mana pun jadi lebih mudah berkat tersedianya berbagai layanan kurir. Jangan lupa pakai GoPay untuk bayar, karena ada promo pengiriman paket berupa cashback. Simak selengkapnya di bawah ini ya!
Promo Paxel: Cashback 40%
Kirim barang jadi praktis dengan layanan kurir Paxel. Jangan lupa pilih GoPay sebagai metode pembayaran supaya bisa dapetin cashback.
Syarat dan Ketentuan
- Periode promo dari 15 April-2 Mei 2022.
- Promo berupa cashback 40% maksimum Rp5.000, tanpa minimum transaksi.
- Maksimum 1x cashback/pengguna/bulan.
- Kuota terbatas, 500 pengguna pertama setiap harinya.
- Promo berlaku untuk pengguna yang terdaftar di aplikasi Gojek 1 (satu) bulan sebelum program berjalan di setiap bulannya.
- Promo dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.
- Total maksimum cashback/pengguna/bulan dapat dilihat di gpy.id/cblimit.
- Detail Syarat & Ketentuan lihat di gjk.id/gopaypromo.
- GoPay berhak menahan dan/atau membatalkan promo kepada pengguna dan/atau di rekan usaha tertentu sewaktu-waktu termasuk apabila transaksi yang mendasari promo dibatalkan dan/atau pengguna meminta refund atas transaksi yang mendasari promo, ditemukan tindakan penyalahgunaan (abusive), kecurangan (fraudulent), dan/atau aktivitas mencurigakan lainnya.
- Promo dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya
Buat kamu yang sering kirim-kirim paket, jangan lupa catat promo pengiriman paket dari GoPay ini biar jadi lebih hemat ya! Jangan lupa untuk selalu bungkus dengan rapi paket yang mau kamu kirim ya!
Jika kamu punya pertanyaan atau butuh informasi lainnya, kamu bisa menuju ke Halaman Bantuan atau hubungi customerservice@gojek.com.