Kerja bertahun-tahun, kasih dedikasi tanpa batas, terus akhirnya pensiun. Pasti rasanya campur aduk, kan? Biar perpisahan gak cuma sekadar formalitas, kasih hadiah penghargaan untuk karyawan pensiun yang benar-benar spesial.
Gak cuma jadi kenang-kenangan, tapi jadi sesuatu yang bikin karyawan merasa dihargai. Mau tau hadiah apa aja yang bisa bikin momen makin berkesan? Simak 7 rekomendasi hadiah yang bisa jadi pilihan terbaik!
BACA JUGA: 7 Hadiah untuk Karyawan Resign yang Gak Cuma Memorable Tapi Juga Bermanfaat!
1. Plakat atau Sertifikat Penghargaan
Plakat atau Sertifikat Penghargaan (Source: sertifier.com/Sertifikat)
Plakat atau sertifikat penghargaan adalah simbol apresiasi atas kerja keras dan dedikasi karyawan. Dengan desain eksklusif dan bahan berkualitas, hadiah ini bukan sekadar pajangan, tapi juga kenang-kenangan yang penuh makna.
Setiap kali ngeliat, karyawan akan teringat perjalanan panjang saat di perusahaan. Hadiah penghargaan untuk karyawan pensiun ini sederhana tapi punya nilai sentimental yang tinggi, bikin makin spesial.
2. Acara Perpisahan yang Berkesan
Acara Perpisahan yang Berkesan (Source: nebraskamed.com/Gathering)
Momen perpisahan jadi the perfect time buat ngasih respect ke karyawan yang pensiun. Acara ini bisa dibikin chill dan memorable, kayak sesi sharing, video kenangan, atau sekadar hangout sambil makan bareng.
Selain buat apresiasi, acara ini juga jadi last chance buat nikmati kebersamaan sama rekan kerja. Hadiah untuk karyawan pensiun gak melulu soal barang, pengalaman seru juga bisa jadi sesuatu yang unforgettable dan penuh makna!
3. Paket Liburan untuk Menikmati Masa Pensiun
Paket Liburan untuk Menikmati Masa Pensiun (Source: nowbali.co.id/Liburan)
Setelah bertahun-tahun kerja, masa pensiun jadi waktu yang pas buat enjoy kehidupan. Hadiah untuk karyawan pensiun ini bisa berupa paket liburan ke destinasi yang ada di bucket list, biar bisa chill dan recharge energi.
Liburan bukan cuma soal healing, tapi juga cara menikmati hasil kerja keras selama ini. Pilih destinasi yang relate sama passion penerima, biar pengalaman makin personal dan memorable, ninggalin kenangan indah di masa pensiun.
4. Corporate Gift Voucher untuk Kebutuhan Sehari-hari
Corporate Gift Voucher untuk Kebutuhan Sehari-hari (Source: canva.com/Gift Voucher)
Biar makin fleksibel, hadiah kayak corporate gift voucher bisa jadi pilihan chill buat karyawan yang pensiun. Dengan voucher ini, bebas pilih sendiri hadiah yang paling disukai, tanpa harus stuck sama satu barang.
GoPay Corporate Gift Voucher jadi opsi the best buat hadiah penghargaan untuk karyawan pensiun. Bisa dipakai buat belanja, makan, atau having fun di merchant favorit, bikin apresiasi jadi lebih modern dan pastinya useful di masa pensiun!
5. Jam Tangan Eksklusif Sebagai Kenang-Kenangan
Jam Tangan Eksklusif Sebagai Kenang-Kenangan (Source: edit.voila.id/Jam Tangan)
Jam tangan eksklusif bisa jadi hadiah untuk karyawan pensiun yang classy dan meaningful. Jam tangan juga bisa jadi simbol perjalanan karier dan achievement selama bertahun-tahun, selain sebagai statement accessory.
Biar makin personal, jam tangan ini bisa diukir nama atau pesan spesial. Jadi, tiap kali dipakai, akan teringat momen epic selama bekerja, bikin kenang-kenangan ini punya nilai emosional yang deep banget.
6. Voucher Streaming atau Belanja Online
Voucher Streaming atau Belanja Online (Source: timeout.com/Online Shopping)
Buat yang into entertainment atau shopping, voucher streaming, dan belanja online bisa jadi pilihan hadiah yang super fleksibel. Dengan hadiah ini, karyawan bisa menikmati tontonan favorit atau checkout barang impian tanpa batasan.
Gak perlu bingung pikirin hadiah yang pas, tinggal kasih voucher dan biarin yang menerima yang decide. Hadiah untuk karyawan pensiun ini praktis, useful, dan pasti disukai, apalagi bisa dipakai kapan aja dan di mana aja!
7. Buku atau Koleksi Hobi yang Personal
Buku atau Koleksi Hobi yang Personal (Source: faber.co.uk/Books)
Masa pensiun adalah waktu yang tepat untuk mengeksplorasi hobi atau membaca buku favorit. Hadiah penghargaan untuk karyawan pensiun ini bisa berupa buku inspiratif, alat musik, perlengkapan seni, atau barang lain yang sesuai dengan minat.
Selain memberikan kesenangan, hadiah ini juga menunjukkan perhatian terhadap passion. Dengan pilihan yang tepat, hadiah ini bisa menjadi sesuatu yang valuable, bikin happy, dan bikin hari-hari pensiun makin enjoyable.
BACA JUGA: 3 Ide Hadiah Digital untuk Partner Bisnis
Itu dia 7 hadiah penghargaan untuk karyawan pensiun yang bikin momen perpisahan lebih spesial. Gak cuma kenang-kenangan, tapi juga bentuk apresiasi yang berharga. Nah, kalau butuh hadiah praktis tapi berkesan, ada pilihan yang lebih fleksibel!
GoPay Corporate Gift Voucher bisa jadi hadiah penghargaan untuk karyawan pensiun yang simpel tapi tetap meaningful. Dengan voucher ini, apresiasi jadi lebih personal karena bisa dipakai sesuai kebutuhan, mulai dari belanja, kulineran, sampai menikmati hiburan favorit.
Pilihan nominalnya bervariasi dan bisa disesuaikan sama budget. Selain useful, hadiah ini juga ngasih kebebasan buat transaksi tanpa. Gak ribet, super fleksibel, dan pastinya berkesan! Pesan GoPay Corporate Gift Voucher untuk bikin masa pensiun makin enjoy!